05 March 2009

Memandang dari sisi yang berbeda

Minggu pertama kuliah.. Rasanya mulai melakukan penyesuaian baru. Diawali dengan salah paham dengan teman yang frekuensi pertemuannya lumayan intens..

Hal itu membuktikan betapa buruknya cara aku berkomunikasi. Entahlah.. kadang aku juga bingung bagaimana harus menyampaikan suatu info atau pendapat. mungkin kali ini giliran dia yang terkena imbas dari cara aku berkomunikasi..

sedih, aku harus menerima kenyataan bahwa aku tidak bisa seleluasa dulu. Padahal dia adalah patner kerja yang potensial.

Hmm..
well..
pada akhirnya aku hanya bisa bilang.. SHOW MUST GO ON ! dengan atau tanpa dia..

kadang rasa pesimis itu datang, tiba-tiba merasa tidak berguna. tapi aku kembali berpikir bahwa tidak smua orang mempunyai kesempatan seperti aku untuk bergerak dan berinteraksi dengan banyak orang dalam sebuah organisasi.

Nikmati..
bahwa dunia ku ini jauh lebih indah dengan segala paket yang ditawarkan. toh, tawa, canda, sedih dan amarah itu bumbu. tanpa rasa itu, aku tidak dapat membayangkan betapa monotonnya duniaku.

bertemu dengan beragam watak orang itu menyenangkan. akan membuat hidup lebih berwarna.


hmm..
sudahlah..
makin gg bermutu aja nie postingan..

No comments: